
Bioskop Elita terletak di sebelah tenggara Alun-alun. Pada sekitar tahun 70-80 an, bioskop ini berubah nama menjadi Bioskop Vanda, yang saat itu sering memutar film-film India. Bioskop ini telah ada sejak jaman kolonial dahulu. Para Meneer dan Mevrouw telah terbiasa mengunjungi Elita setiap malam minggu.
1 comment:
keep blogger
Post a Comment